Power Bank Dazumba PD 5200
Merupakan solusi untuk Ponsel atau Smartphone anda yang sering low batt, sangat cocok untuk yang sering pakai Ponsel Android dengan kekuatan batere yang terkadang kurang dari 1 hari, Powerbank ini sangat berguna apalagi untuk anda yang sering Travelling.
Dengan ukuran lebih mungil dari kotak rokok, Dazumba PD5200 bisa dengan mudah masuk ke kantong celana Jeans anda tanpa memberatkan celana anda.
Kelebihan Powerbank Dazumba ini adalah Praktis, Simpel dan Murah (harganya berkisar Rp. 165.000 sampai Rp. 200.000,- Tinggal colok power bank dan langsung baterai gadget anda dimana saja dan kapan saja. Dapat mengisi ulang batere BB anda +/- 3x per sekali pakai power bank ini.
Powerbank Dazumba bisa untuk mengisi ulang hampir semua gadget melalui USB Interface, tiap pembelian dilengkapi dengan 6 macam konektor pengisian yang disertakan dalam paket pembelian per unit.
Power Bank Dazumba PD5200 ini dapat digunakan untuk beberapa perangkat seperti:
- i-Phone / Smartphone
- i-Pad / PC Tablet
- BlackBerry
- Ponsel GSM dan CDMA
- MP3 dan MP4
- Game Console Sony PSP
- Kamera Digital dan handy cam.
Powerbank Dazumba PD5200 hadir dengan 2 Pilihan Warna, Hitam dan Putih dengan 4 Lampu Indicator Led yang memberikan informasi sisa tenaga Power Bank.
Papan kontrol dilengkapi dengan sirkuit perlindungan dari arus berlebihan, suhu terlalu panas dan arus pendek. Dengan auto power-off, Dazumba PD5200 dapat mati dengan sendirinya dalam 10 detik bila tidak digunakan, ini dapat mencegah unit power bank kehabisan baterai karena lupa dimatikan.
Pengoperasian hanya dengan 1 tombol, untuk isi ulang baterai gadget anda, cek kapasitas baterai tersisa dan untuk hidup / matikan powerbank.
Spesifikasi Teknis PowerBank Dazumba PD5200
- Batere: Samsung 18650
- Kapasitas Tenaga Tersimpan: 5200 mAh
- Output/Input: 5 Volt, 1.5 Ampere
- Ukuran (PxLxT): 10.4cm x 4.8cm x 2.4cm
- Berat: 150 gram
- Garansi 1 tahun
Kita bisa melihat dipasaran, untuk power bank yang memberikan garansi 1 tahun memakai batere berkualitas seperti Sanyo pada powerbank probox dan Samsung yang di pakai oleh produsen power bank Dazumba.
Isi Paket Pembelian:
- 1 Unit Power Bank Dazuma PD 5200
- Adaptor 5V/1A USB
- Kabel USB untuk Pengisian
- Konektor untuk Apple, Micro USB, Mini USB, Samsung 20 Pin, Nokia DC 2.0, Sony PSP
- Buku Manual dan Tas Produk
Dapatkan promo menarik untuk Power Bank Dazumba PD5200 Harga Murah Rp. 165.000, siap kirim ke seluruh Indonesia. Reseller Power Bank Welcome!